Berita Unik - Wah Ini Makanan Dan Minuman Yang Harus Anda Hindari

Berita Unik - Kebiasaan meminum atau mengkonsumsi makanan tertentu untuk menghilangkan rasa lelah bahkan rasa ngatuk mungkin sering kita lakukan dalam kehidupan sehari-hari, namun ternyata berdasarkan dari penelitian yang dilakukan ada beberapa jenis makanan yang kita anggap sebagai penambah energi ini malah memiliki dampak sebaliknya, yaitu semakin menguras energi didalam tubuh kita. Berikuta ini adalah jenis makanan atau minuman yang mulai harus kita hindari dari kebiasaan kita :

  • Kopi
Kopi-Memiliki-efek-samping-yang-dapat-menguras-energi

Kopi merupakan pilihan utama bagi setiap orang dalam menghilangkan rasa ngantuk yang telah menyerang mereka dan bahkan ketika sedang melakukan pekerja kantoran banyak yang mengkonsumsi minuman tersebut. Namun ternyata kopi yang kita konsumsi ini malah memiliki efek samping yang dapat membuat energi didalam tubuh kita menjadi semakin terkuras.

Berdasarkan riset dari para peniliti, bahwa kopi dapat menghilangkan rasa ngatuk dan juga menamb stamina merupakan hal yang benar, namun itu hanya bisa bertahan selama 60 menit saja, dan sesudah itu efek samping yang akan ditimbulkan adalah membuat energi kita terkuras lebih cepat dibandingkan biasanya dan itu akan berlangsung selama 90 menit.
  •  Soda Diet (Diet Coke)
Diet-Coke-dapat-membuat-kita-gampang-lelah

Soda diet mungkin sudah merupakan salah satu minuman kegemaran dari para pecinta minuman soda, hal ini disebabkan kadar gula yang terkandung dalam minuman tersebut sangat sedikit. Minuman ini umumnya menjadi pilihand dari para wanita yang sedang dalam proses diet, namun ternyata diet coke memiliki efek samping yang dapat membuat kita menjadi gampang lelah dan letih.

Berdasarkan dari proses penelitian, bahwa diet coke yang memiliki kadar gula rendah ini akan membuat kita kekurangan kadar gula sebagai energi didalam tubuh kita, dan sesudah mengomsumsi minuman ini 1 jam kemudian kita akan merasakan efek lelah atau letih.
  • Makanan Cepat Saji (Junk Food)
makanan-siap-saji-dapat-membuat-cepat-lelah

Makanan cepat saji seperti Burger, pizza, Ayam goreng (CFC), Pizza dan sebagainya, ternyata memiliki efek samping yang cukup buruk bagi tubuh kita. Kebiasaan dari orang mengonsumsi makanan cepat saji ini tentunya sudah sering memakan makanan ini secara bersamaan (kombinasi), namun ternyata hal ini akan gampang membuat kita terkena tekanan darah tinggi.

Berdasarkan dari penelitian, bahwa makanan cepat saji ini akan membuat jangtung kita berkerja lebih dalam mengalirkan aliran darah didalam tubuh kita, tentunya proses ini akan dapat membuat gampang terkena tekanan darah tinggi, dan selain itu juga bisa menyebabkan terjadinya penyumbatan dalam pembuluh darah kita. Agen Poker, Selain dari itu ternyata makanan siap saji ini tidak memiliki kandungan energi yang berguna bagi tubuh kita.
  • Biskuit
biskuit-dapat-menyebabkan-tubuh-menjadi-cepat-lelah

Biskuit, merupakan makanan yang bahan utamanya dari tepung dan gula. Biskuit ini selalu menjadi makanan ringan pilihan ketika sedang bersantai, dan terkadang juga makanan ini sering juga disajikan ketika sedang meminum kopi ataupun teh. Namun ternyata kebiasaan kita mengkonsumsi biskuit ini ternyata memiliki efek yang cukup buruk, yang dimana dapat memberikan pengaruh buruk bagi insulin didalam tubuh kita.

Berdasarkan dari para peneliti, bahwa kombinasi dari tepung dan gula dapat dengan mudah meningkatkan kadar gula dalam darah kita, dan ini tentunya akan menyebabkan terjadinya diabetes, selain dari itu juga ternyata biskuit dapat mengganggu insulin didalam tubuh kita dan menyebabkan terjadinya kelambatan dalam penyerapan proses lemak didalam tubuh sehingga dapat menyebabkan kita menjadi mudah lelah dan letih.
  • Manisan
manisan-dapat-menyebabkan-terganggunya-insulin

Sebagian orang didunia ini memiliki kebiasaan dalam memakan manisan atau mengunyah permen karet dan kemungkinan para sahabat Agen Poker juga ada yang melakukan kebiasaan ini, namun dibalik kebiasaan kita itu ternyata memiliki dampak yang sangat berbaya bagi tubuh kita. Hak ini disebabkan dalam satu manisan yang kita konsumsi sama dengan dua sendok gula yang kita makan, dan bayangkan saja jika orang yang mengkonsumsi satu plastik permen setiap harinya, tentunya ini akan sangat berbahaya.

Mengkonsumsi manisan secara berlebihan juga dapat mennyebabkan insulin didalam tubuh kita menjadi berlambung karena kelebihan kadar gula didalam tubuh kita, dan tentunya ini akan berakibat dari timbulnya berbagai jenis penyakit didalam tubuh kita.
  • Mie Instan
mie-instan-dapat-membuat-kita-gampang-lelah

Mie Instan, salah satu makanan kegemaran dari penduduk Indonesia, dan bahkan makanan ini terkadang juga menjadi pilihan para penduduk Indonesia ketika sedang dalam kesulitan ekonomi, karena harganya yang cukup murah dan rasanya yang sangat enak disertai aroma yang dapat menggiurkan kita untuk mengkonsumsinya. BandarQ, Namun ternyata kebiasaan dari mengkonsumsi mie instan ini sangat berbahaya bagi tubuh kita karena didalam bumbu mie instan ini terkandung zat-zat yang berlebihan bagi tubuh kita.

Berdasarkan dari hasil penilitian, didalam mie instan terdapat MSG dan kadar garam yang terlalu berlebihan bagi tubuh kita atau telah melebihi kadar yang harus kita konsumsi dalam sehari. Jika dikonsumsi secara berlangsungan maka hal ini akan menyebabkan kembung pada perut kita dan juga semakin menguras energi didalam tubuh kita.

Terima kasih karena telah bersedia meluangkan waktu anda untuk singgah didalam blog saya ini, dengan ini artikel dari Berita Unik - Wah Ini Makanan Dan Minuman Yang Harus Anda Hindari saya tutup sampai disini. Silahkan juga dibaca pada Artikel Unik kami yang lainnya dan tentunya juga tidak kalah menarik untuk di ikuti.


D.S

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

My Visitor